Peristiwa

DPD SWI Magetan Agendakan Penunjukan Dewan Pembina

MAGETAN – RI, Dalam rangka mengembangkan Organisasi Wartawan di Magetan DPD SWI Magetan menggelar Rapat Bulanan mengagendakan Susunan Penasehat Organisasi DPD Magetan pada Sabtu (28/8/21) lalu.

Integritas dan Loyalitas Anggota SWI sangat diperlukan sehingga  banyak Anggota di revisi keanggotaannya karena tidak sesuai dengan kriteria dan slogan SWI DPD Magetan.

“Kompak dan selalu exis dalam pemberitaan”.

Ketua DPD SWI Magetan Supriyanto (alias Supri Joyo) dalam sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih kepada Rekan-rekan SWI yang hadir. Harapan kedepan SWI di DPD Magetan segera resmi dan secepatnya di akui dan mendapatkan SK dari DPP.

“Saya sebagai Ketua SWI DPD Magetan kami ucapkan banyak terima kasih kepada Dewan Pembina, Saudara Ridho Nur Wahab dan Saudara Rudi Ardy, yang secara aklamasi terpilih menjadi Dewan Pembina DPD SWI Magetan, semoga SWI DPD Magetan kedepannya dengan terpilihnya Dewan Pembina SWI di Magetan bisa tertata dan terstruktur,” ungkapnya.

“SWII tidak ingin didepan namun SWI sebagai Wartawan di Magetan yang disegani,” ungkap Supriyanto.

Ditempat yang sama Dewan Pembina DPD SWI Magetan, Ridho Nur Wahab berpesan dan berharap, “dalam pemberitaan kita berharap tidak copas sehingga kualitas kita sebagai Jurnalis di hargai,” pintanya.

Rudi yang juga Pembina dua menyampaikan harapannya. “Tunjukkan integritas dan loyalitas SWI pada publik bahwa SWI tidak ingin di hormati akan tetapi SWI Magetan bisa menjadi Jurnalis yang profesional memegang teguh UU Nomor 44 Tahun 1999 tentang  PERS,” pungkasnya.

Dibagian lain Wakil Ketua DPD SWI Magetan EBIT memberi pesannya, “SWI sebagai Wadah berbagai Wartawan dari berbagai Media Massa yang mempunyai tugas berat ketika dilapangan menemukan kendala maupun intimidasi, intervensi terkait pemberitaan, mari kita sama-sama kita dukung dan bantu selama pemberitaan itu sebagai wujud Kontrol Sosial Masyarakat dan tidak punya tendensi,” tegasnya.

“Kita harus kompak sehingga semakin disegani di Wilayah eks Karesidenan Madiun ini,” harapnya. (bs/ebiet/team)

Radar Indonesia

Recent Posts

Kementerian BUMN Laporkan Pendapatan Negara dari Dividen BUMN Tercapai 100 Perse ujann senilai 85,5 T di tahun 2024 dan akan meningkat ke 90 T di tahun 2025

Pangkalan Bun. RI- Jakarta, 25 November 2024 - Kinerja positif ditunjukkan BUMN dengan mencatat kenaikan…

1 jam ago

Pemkab Tulungagung Selenggarakan Tax Award 2024 untuk Apresiasi Wajib Pajak

Tulungagung, RI - Pada Hari Sabtu, (9/11/2024) bertempat di Alba Garden Ballroom Tulungagung, mulai pukul…

6 jam ago

Komunitas Nada Memory ( Konamy) Mewujudkan Kecintaanya Kepada Seni Dan Budaya Dalam Acara Family Gathering To Wonokitri Dan G. Bromo

Pasuruan - RI, Dalam rangka menjalin silahturahmi sesama Anggota Komunitas Nada Memory ( Konamy) hari ini…

11 jam ago

Sebanyak 1.298 Personel Polri Siap Amankan TPS Pilkada 2024 Di Kabupaten Sidoarjo

SIDOARJO, RI. Sebanyak 1.298 personel Polri mulai digeser ke lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang…

11 jam ago

H-2 Pencoblosan, Dandim 0815/Mojokerto Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada

MOJOKERTO, RI. Kodim 0815/Mojokerto menggelar Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak Tahun 2024 di Lapangan…

11 jam ago

Bakti Sosial PNS Kodim 0815/Mojokerto Jelang HUT Ke-53 Korpri, Gelar Anjangsana Anggota Purna Tugas

MOJOKERTO, RI. Dalam rangka memperingati HUT Ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Tahun 2024, personel…

11 jam ago