Daerah

Gerak jalan Mojokerto – Surabaya Start dari lapangan Raden Wijaya Mojokerto Peserta Kurang Lebih 8.040 Orang

KOTA MOJOKERTO, RI. vent kebugaran di sektor Provinsi Jatim dengan start awal di Mojokerto, Gerak Jalan Perjuangan Mojokerto-Suroboyo resmi diberangkatkan dari Lapangan Raden Wijaya, Surodinawan, Kota Mojokerto pada Sabtu (4/11/2023) sekitar pukul 16.00 WIB.

Event ini merupakan agenda merefleksikan perjuangan para pejuang pada zaman penjajagah. Diharapkan event ini dapat mengenang perjuangan para pahlawan. Tercatat 8.040 peserta gerak jalan. Ditambah dengan yang Menaiki sepeda ontel yang jumlahnya kurang lebih 3.000 orang.

Polresta Mojokerto membantu pengamanan dan penutupan jalan di Rute yang ada di Kota Mojokerto, “Alhamdulillah, tahun ini kembali di Gelar Gerak Jalan Perjuangan Mojokerto-Suroboyo. Setelah sebelumnya vakum selama beberapa tahun karena pandemi. Sudah kami Lakukan Ploting anggota untuk Mengamankan dan Menjaga Terselenggaranya Kegiatan ini dengan Aman dan Lancar” kata AKBP Wiwit Adisatria S.H., S.I.K., M.T, kapolresta Mojokerto

Dalam Rangkaian Kegiatan ini Seluruh Peserta berkumpul di titik start. Dengan Berbagai Kostim dari Regu Perorangan maupun Regu Kelompok dan TNI Polri. Terlihat Bendera Merah Putih yang di Bentangkan sepanjang 78 Meter yang akan di arak dari Kota Mojokerto sampai Ke tugu Pahlawan.

Melalui Kasihumas Polresta Mojokerto Menerangkan “Untuk di Ketahui Rute Perjalanan ini di mulai dari titik start, peserta menuju Jalan Tribuana Tungga Dewi, ke Jalan Raya Bypass Mertex. Setelah itu depan Pabrik Tjiwi. Pos 1 di daerah Sepanjang, lanjut ke Jalan Raya Trosobo, masuk ke Jalan Raya Kletek. Pos 2 di daerah Sepanjang, di SD Geluran. Masuk Karangpilang lanjut ke Kebun Binatang Surabaya, Jalan Kedungdoro, Bubutan dan finis di Jalan Pahlawan.” Tutur Ipda Agung Suprihandono

Dengan Event Tahunan ini Harapannya masyarakat di seluruh Jawa Timur bisa ikut berpartisipasi dan ikut meramaikan. Sehingga Gerak Jalan Perjuangan Mojokerto-Suroboyo makin meriah sekaligus Menjadi Penggugah Generasi Bangsa Untuk Mengenang Jasa Pahlawan yang bisa Nantinya di Terapkan dalam Kehidupan sehari-hari.(Bams)

admin@radarindonesiaonline.com

Recent Posts

Bappeda Kabupaten Tulungagung Launcing Forum Kajian Penanggulangan Kemiskinan

TULUNGAGUNG, RI - Bappeda Kabupaten Tulungagung melalui Bidang PPM, hari ini, Senin 7 Oktober 2024…

12 jam ago

Bimtek Penggunaan Aplikasi Monev Kinerja IntiKita Oleh Bappeda Kabupaten Tulungagung

TULUNGAGUNG, RI - Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Tulungagung mengadakan kegiatan Bimtek Manual Indikator…

13 jam ago

Janji Para Pejabat Untuk Memberantas Mafia Tanah Hanya Sebatas Hiburan Rakyat Kecil Ungkap Pengamat

Pontianak Kalbar, RI- Pengamat mengatakan , Pemberantasan mafia tanah yang di gaung-gaungkan selama ini hanyalah…

15 jam ago

Eratkan Silaturahmi, Kapolres Ketapang Sambangi Ponpes Darul Fadhilah

Ketapang,RI – Polda Kalbar, Kapolres Ketapang AKBP Setiadi, S.H., S.I.K., M.H, beserta pejabat utama Polres…

15 jam ago

Langkah Konkret Dinas PUPR Tulungagung, Percepatan Penanganan Jalan Rusak

Tulungagung. RI- kegiatan pemeliharaan rutin UPT KAUMAN Ruas Cuwiri - Mangunsari.Kegiatan perbaikan jalan yg bergelombang…

16 jam ago

Polsek Kalianget Amankan Pelaku Penodong Sopir Ambulance Yang Menggunakan Airsoft Gun

SUMENEP – RI, Polsek Kalianget Polres Sumenep berhasil mengamankan Pelaku penodong sopir Ambulance RSUD Dr.…

17 jam ago