Peristiwa

Kapolres Lumajang AKBP Eka Yekti Hananto Seno,M.Si Resmikan Media Center Untuk Awak Media

LUMAJANG – RI, Kapolres Lumajang AKBP. Eka Yekti Hananto Seno, S.I.K., M.Si setelah rillis keberhasilan Polres Lumajang ungkap kasus Narkoba, Curat, Pencabulan, Curanmor, Pencurian di Sawah, Kapolres langsung meresmikan Media Center yang diperuntukkan bagi para Wartawan yang bertugas di Lumajang.

Sebelum gunting pita, Kapolres menyampaikan sambutan dan dalam sambutannya Kapolres menyampaikan, hubungan antara Media dan Polres sudah terjalin dengan baik dan itu harus tetap terjaga.

“Polres Lumajang membutuhkan Media, begitu pula sebaliknya. Silahkan Teman – teman berkumpul di Media Center ini, di tempat ini bisa untuk menulis berita misalnya, atau sekedar sharing dengan Teman Media lainnya,” kata Kapolres Lumajang.

“Dalam kesempatan ini kami mengucapkan banyak terima kasih, karena Rekan-rekan sudah mempublikasikan semua kegiatan Polres Lumajang. Sehingga masyarakat dapat mengetahui apa yang telah kami perbuat,” imbuhnya.

Dengan adanya Media Center ini Kapolres Lumajang berharap dapat memberikan manfaat kepada tugas Jurnalis ke depan.

“Kami berharap, komunikasi kami dengan Rekan-rekan Media tetap terjaga dengan baik. Ini merupakan dedikasi untuk Rekan-rekan. Semoga bermanfaat,” pungkasnya. (SIR)

Radar Indonesia

Recent Posts

Kementerian BUMN Laporkan Pendapatan Negara dari Dividen BUMN Tercapai 100 Perse ujann senilai 85,5 T di tahun 2024 dan akan meningkat ke 90 T di tahun 2025

Pangkalan Bun. RI- Jakarta, 25 November 2024 - Kinerja positif ditunjukkan BUMN dengan mencatat kenaikan…

20 menit ago

Pemkab Tulungagung Selenggarakan Tax Award 2024 untuk Apresiasi Wajib Pajak

Tulungagung, RI - Pada Hari Sabtu, (9/11/2024) bertempat di Alba Garden Ballroom Tulungagung, mulai pukul…

5 jam ago

Komunitas Nada Memory ( Konamy) Mewujudkan Kecintaanya Kepada Seni Dan Budaya Dalam Acara Family Gathering To Wonokitri Dan G. Bromo

Pasuruan - RI, Dalam rangka menjalin silahturahmi sesama Anggota Komunitas Nada Memory ( Konamy) hari ini…

10 jam ago

Sebanyak 1.298 Personel Polri Siap Amankan TPS Pilkada 2024 Di Kabupaten Sidoarjo

SIDOARJO, RI. Sebanyak 1.298 personel Polri mulai digeser ke lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang…

10 jam ago

H-2 Pencoblosan, Dandim 0815/Mojokerto Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada

MOJOKERTO, RI. Kodim 0815/Mojokerto menggelar Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak Tahun 2024 di Lapangan…

10 jam ago

Bakti Sosial PNS Kodim 0815/Mojokerto Jelang HUT Ke-53 Korpri, Gelar Anjangsana Anggota Purna Tugas

MOJOKERTO, RI. Dalam rangka memperingati HUT Ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Tahun 2024, personel…

10 jam ago