Categories: Daerah

Kembali Lagi Di Pemalang Satu Pasien PDP Meninggal Diduga Gara Gara Corona

PEMALANG – RI, Pandemi Covid-19 di Kabupaten Pemalang belum lama ini kembali muncul memakan korban. Satu warga Sodong, Kecamatan Belik meninggal dunia karena di duga positif virus Corona, Minggu 3 Mei 2020. Sementara dari hasil informasi di lapangan menyebutkan,warga yang meninggal berjenis laki-laki berinisial MR (59) tahun, merupakan Pasien Dalam Pantauan (PDP) yang masuk pada 3 Mei 2020 di salah satu Rumah Sakit Swasta  Kabupaten Pemalang. Keberadaan Pasien di Rumah Sakit saat itu dari hasil diagnosa diduga menyebutkan PDP + GEDS. Selain itu hasil Rapidtes juga menyatakan kabar Positif. Akan tetapi Pasien tersebut informasinya belum dilakukan Swab.

Akan tetapi telah tersebar video cara pemakaman si Pasien. Dalam acara penanganan pemakaman yang tersebar di video, pelaksanaannya secara protokol Covid-19. Kabar penyebab meninggalnya Pasien MR diduga lantaran tertular anak menantu yang baru datang dari Jakarta, yang isunya juga masih dalam kondisi perawatan Pasien Dalam Pantauan di Rumah sakit tersebut. Menanggapi soal kabar kebenaran tersebut, Bupati Pemalang DR. HM. Junaedi, SH. MH yang juga Ketua Gugus Tugas Covid-19 pada Wartawan mengatakan benar dan tidaknya Pasien tersebut terkena Covid-19, menurutnya belum bisa diketahui. Sebab menurut Bupati bahwa Pasien belum ada hasil dari Swab. (Was)

Radar Indonesia

Recent Posts

Pemusnahan Surat Suara Rusak di Pasuruan Berjalan Lancar, Dan Kondusif.

Pasuruan , RI – Kapolres Pasuruan AKBP Teddy Chandra, S.I.K., M.Si bersama Ketua Komisi Pemilihan…

1 jam ago

Sinergi Untuk Pilkada Kondusif, Polres Ketapang Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

KETAPANG, Polda Kalbar ,RI- Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif pada masa tenang pemilu…

2 jam ago

Kementerian BUMN Laporkan Pendapatan Negara dari Dividen BUMN Tercapai 100 Perse ujann senilai 85,5 T di tahun 2024 dan akan meningkat ke 90 T di tahun 2025

Pangkalan Bun. RI- Jakarta, 25 November 2024 - Kinerja positif ditunjukkan BUMN dengan mencatat kenaikan…

3 jam ago

Pemkab Tulungagung Selenggarakan Tax Award 2024 untuk Apresiasi Wajib Pajak

Tulungagung, RI - Pada Hari Sabtu, (9/11/2024) bertempat di Alba Garden Ballroom Tulungagung, mulai pukul…

8 jam ago

Komunitas Nada Memory ( Konamy) Mewujudkan Kecintaanya Kepada Seni Dan Budaya Dalam Acara Family Gathering To Wonokitri Dan G. Bromo

Pasuruan - RI, Dalam rangka menjalin silahturahmi sesama Anggota Komunitas Nada Memory ( Konamy) hari ini…

12 jam ago

Sebanyak 1.298 Personel Polri Siap Amankan TPS Pilkada 2024 Di Kabupaten Sidoarjo

SIDOARJO, RI. Sebanyak 1.298 personel Polri mulai digeser ke lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang…

12 jam ago