Categories: Daerah

Ketua SAPMA Cabang kota Tasikmalaya Ajak Masyarakat Tolak Money Politik

Kota Tasikmalaya, RI – Menjelang pilkada, money politik menjadi salah satu bahasan yang tidak henti menjadi perbincangan baik di kalangan masyarakat, pemuda, bahkan mahasiswa. Hal ini diakibatkan money politik merupakan problematika lima tahunan yang senantiasa menggejala di kalangan masyarakat.
Kata ketua cabang SAPMA (Satuan Pelajar Dan Mahasiswa) Kota Tasikmalaya Muamar khadapi mengatakan pada RI, saya mengajak masyarakat kota tasik untuk menolak money politik dalam pilkada 2024 yang sebentar lagi akan dilaksanakan, karena hal ini akan menjadi kebiasaan buruk yang akan terus turun temurun bahkan menjadi habit dalam momentum 5 tahunan.
Bawaslu sebagai pengawas pemilu harus menjadi garda terdepan dalam mengawal pilkada serentak 2024, Bukan hanya mengsukseskan pemilu saja, Tetapi secara konsisten memberikan penyadaran kepada masyarakat terkait bahaya money politik (24/9/24).
Lanjutnya, Dalam perspektif saya sebagai mahasiswa, politik uang ini disebabkan oleh ketakutan peserta pemilu jika mengalami kekurangan suara/ kekalahan. saya ibaratkan seperti ini, Peserta pemilu dalam melakukan kampanye pasti mengeluarkan banyak dana dan juga waktu. seperti kegiatan berinvestasi.
“Menyongsong kemajuan kota tasikmalaya, harus diawali dengan cara yang bersih didalam berpolitik. Dengan menolak money politik artinya, Kita memberikan pendidikan kepada masyarakat untuk memilih dengan hati nurani, Memilih karena gagasan dan program kerja yang baik. Bukan dengan seberapa besar nominal yang diberikan. Hal ini akan menjadi pencapaian yang baik untuk menjadikan masyarakat lebih cerdas dalam menetukan pilihan. Tidak akan ada lagi keterpaksaan karena alasan telah menerima uang, Tapi akan ada kepuasan sebagai masyarakat yang berpartisipasi sebagai masyarakat yang memiliki hak dan kemerdekaan yang utuh. ujarnya
FIENS

Redaksi Pagi

Recent Posts

Hadiri East Java Investment Forum, Proyek Pasar Agrobis Raih Penghargaan EJIC

SURABAYA,RI- Pemerintah Kota Probolinggo berhasil meraih penghargaan sebagai juara harapan I atas proyek “Pasar Agrobis”…

1 jam ago

Polres Purwakarta Ringkus Geng Motor NBBC Yang Kerap Resahkan Masyarakat

PURWAKARTA,RI- Hendak melakukan tawuran, empat anggota geng motor menamakan dirinya Negri Bawah Cijantung Ceria (NBCC)…

1 jam ago

Sinergitas, Kodim 0619 Bersama Polres Purwakarta Berbagi Makan Siang Gratis Untuk Anak-anak

PURWAKARTA,RI- Sinergi antara TNI dan Polri Di Kabupaten Purwakarta yang selalu digaungkan, terus dijaga dan…

1 jam ago

Bersama polres kobar lakukan jalan santai tuk jaga stamina

Polres Kobar,RI- Bertempat di Lapangan Apel Presisi Polres Kobar, Wakapolres Kotawaringin Barat Kompol Wihelmus Helky,…

20 jam ago

Satgas Pamtas Yonif 642/Kps Pos Tomage Sambangi Rumah Masyarakat

Fak Fak, RI - Pembinaan teritorial terus dilakukan oleh Satgas Pamtas Kewilayahan RI-PNG Yonif 642/Kps,…

20 jam ago

Pangdam Tanjungpura Ikuti Jalan Santai dan Silaturahmi Kebangsaan di Makorem 102/Pjg

Palangka Raya, RI - Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., mengikuti kegiatan Jalan…

20 jam ago