Categories: Daerah

Musrenbang Kecamatan Sukau

LAMPUNG BARAT,RI – Dalam pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di 15 Kecamatan Kabupaten Lampung Barat ini, dibagi menjadi 2 tim, untuk tim I dipimpin langsung Oleh Bupati Lampung Barat (Lambar) H. Parosil Mabsus sedangkan tim II dipimpin oleh Wakil Bupati Drs. Mad Hasnurin.

Pada hari Senin, 17 Februari 2020 Tim II Wakil Bupati Drs. Mad Hasnurin yang diwakili oleh Assisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Drs. Ismet Inoni M.M., melakukan Musrenbang di Kecamatan Sukau.

Dalam Musrenbang ini dilakukan penyerahan bantuan berupa  Dana Kecamatan, Dana Desa, Menara Internet dari Diskominfo, Pekat Budidaya Ikan, Penyelenggaraan Pendidikan Merata (TK/SD/SMP), Mesin Pengaduk Dodol, Ambulance Hebat, penyerahan Kambing PE dan Pohon Buah serta penanamannya. (San)

admin@radarindonesiaonline.com

Recent Posts

Pindah Dukung Cabup Mansur Hidayat , Sesepuh Partai Golkar Mengundurkan Diri

PEMALANG, RI – Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pemalang, Drs. Budi Rahardjo yang juga merupakan…

20 menit ago

Satgas yonif 642/Kps Laksanakan Kegiatan Ibadah Rosario Dan Doa Bersama Masyarakat Kampung Aroba

Kampung Aroba, RI - Kegiatan ibadah dan doa bersama masyarakat Kampung Aroba guna menjalin erat…

2 jam ago

Sosialisasi Rekrutmen TNI AD Dalam Rangka TMMD ke 122 Imbangan Kodim 1209/Bky

Bengkayang, RI – Tim Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 122 Kodim 1209/Bky selain…

2 jam ago

Pangdam Tanjungpura Resmi Tutup Lomba MTQ Peringatan HUT ke-79 TNI

Kubu Raya, RI - Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., secara resmi menutup…

2 jam ago

Warga Distrik Kurima Berbondong-Bondong Nikmati Yankes Keliling Gratis yang di Gelar Satgas 641/Bru

Yahukimo, RI - Tim Kesehatan Satgas RI-PNG Yonif 641/Beruang terus memberikan pelayanan kesehatan secara gratis…

2 jam ago

Curah Hujan Tinggi Picu Banjir, Polres Kubu Raya Amankan Arus Lalu Lintas Jalur Trans Kalimantan

KUBU RAYA,RI - Polres Kubu Raya melaksanakan patroli monitoring dan pengamanan di wilayah terdampak banjir…

7 jam ago