Daerah

Semrawut dan Sering Bikin Macet, Tempat Parkir Depan Stasiun Pemalang Akan Ditata Ulang

Pemalang,RI – Tempat parkir untuk sepeda motor maupun mobil di depan stasiun Kereta Api Pemalang , akan segera ditata ulang. Sehingga akan terlihat rapi dan aman untuk semua pengunjung.

Hal itu disampaikan Humas PT KAI Daop 4 Semarang , Franoto , seusai audiensi dengan Bupati Pemalang, Mansur Hidayat , di ruang Peringgitan , Selasa 23 Januari 2024.

Dari pantauan di lapangan , apa yang terjadi selama ini , di depan Stasiun kereta api pemalang, memang sangat semrawut.

Bupati Pemalang Mansur Hidayat ST

Hal itu biasanya terjadi pada hari week end , yaitu hari jumat dan Sabtu. Jumlah sepeda motor dan mobil sangat banyak. Mereka adalah para penjemput penumpang kereta api , tukang grab , baik mobil maupun motor.

Franoto Humas PT KAI Daop lV Semarang , ketika diwawancarai wartawan

Akibatnya mengganggu dan menutupi jalan utama kendaraan yang mau lewat. Tidak jarang terjadi macet, karena tempat parkir tersebut menggunakan badan jalan , yang merupakan jalan dua arah yang sangat sibuk , karena dekat dengan pasar induk Pemalang.*** (imam wtw)

admin@radarindonesiaonline.com

Recent Posts

Longsor Perumahan Mandalika Berdampak Pada Pemukiman Warga RW 17 Kelurahan Leuwigajah

Foto: Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kita Cimahi Wilman Sugiansyah(kiri), anggota DPRD…

8 jam ago

MUBAROK Gelar Senam Sehat Di Lapangan Desa Canggu Jetis Mojokerto, Bersama Ratusan Emak Emak

MOJOKERTO, RI. Pasangan Calon Bupati Mojokerto, Dr. Muhammad Al- bara dan Calon Wakil Bupati Mojokerto…

13 jam ago

Efektifkan Produksi, Babinsa Koramil Gedeg Bersama Poktan Rosan Panen Raya Gunakan Alat Modern

MOJOKERTO, RI. Babinsa Koramil 0815/05 Gedeg Kodim 0815/Mojokerto bersama Poktan Rosan melaksanakan kegiatan Panen Padi…

16 jam ago

Cooling System Pilkada 2024 Polres Mojokerto Kota Gelar Jumat Kamtibmas

KOTA MOJOKERTO, RI. Menjadi salah satu penerapan Nusantara Cooling System (NCS) Pilkada 2024, Polres Mojokerto…

16 jam ago

Sinergisitas 3 Pilar Polres Kediri Kota bersama Kodim 0809 dan Pemda Gelar Patroli Jelang Pilkada 2024

Kediri Kota,RI - Menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada), Kapolres Kediri Kota, AKBP Bramastyo Priaji, bersama…

16 jam ago

Polres Pelabuhan Tanjungperak Amankan Mantan Anggota DPRD Bangkalan Diduga Edarkan Sabu

Tanjung perak, RI - Polres Pelabuhan Tanjungperak,Polda Jatim kembali berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika. Kali…

16 jam ago