Categories: Peristiwa

Tiga Sosok Sarjana Pimpin DPC MOI Jombang Dan Mojokerto

MOJOKERTO – RI, Pembentukan dan Konsolidasi DPC MOI Kabupaten Jombang, Kota Mojokerto dan Kabupaten Mojokerto berhasil memilih 3 Calon terpilih selain syarat utama Pemilik Media ternyata juga berlatar belakang Pendidikan Sarjana Strata Satu atau S-1.

Mereka antara lain adalah Pertama Muhammad Masrur seorang Sarjana Teknik, Pemilik Media Memo Expos sebagai Ketua terpilih DPC Kabupaten Jombang. Drs.Achmad Mardianto Ketua terpilih Kota Mojokerto Pemilik Media Majalah Detektif. Yadi, S.IP pemilik Media Radar Indonesia.

“Terima kasih buat Saudara Muhammad Masrur, Achmad Mardianto dan Yadi yang bersedia menjadi Ketua terpilih DPC MOI Kabupaten Jombang, Kota Mojokerto dan Kabupaten Mojokerto, dan segera menyusun struktur Ketua Bidang-bidang untuk selanjutnya diajukan ke DPP mendapatkan Surat Keputusan,” ujar Agung Santoso, Ketua Tim penyusunan Konsolidasi dan Pembentukan MOI usai pemilihan untuk Mojokerto yang berlangsung di Kantor Redaksi Radar Indonesia di Jalan Raya Mlirip Mojokerto, Sabtu (3/10/20)

Agung sapaan akrab pria yang juga Ketua FKPRM (Forum Komunikasi Pemimpin Redaksi Media) Jawa Timur saat menghadiri konsolidasi didampingi Anggota Tim Konsolidasi, Sulaiman di depan Pemilik Media dan Kepala Biro memaparkan kronologis pemutihan semua Pengurus, baik di Jajaran DPW dan DPC-DPC yang pernah mempunyai Surat Mandat.

“Saat Konsolidasi Organisasi tanggal 20 September 2020 di Gedung PGRI lantai 3 didepan Pengurus DPW, Pengurus DPC yang mempunyai Mandat, semuanya di putihkan, SK Mandat tidak berlaku, maka dibentuk Tim Penyusun Konsolidasi Pengurus DPW dan DPC, Tim inilah yang bergerak baik di tingkat Provinsi juga pada 38 Kabupaten/Kota di Jatim,” ujar Agung.

Ditambahkan Agung Tim Konsolidasi terus bergerak pada 38 Kabupaten/Kota hingga target akhir Oktober 2020 tuntas. (yadi)

Radar Indonesia

Recent Posts

Puncak HUT ke-53, KORPRI Kota Mojokerto Gelar Makan Bersama Jukir dan Tim Gercep Kota Mojokerto

KOTA MOJOKERTO, RI. Makan bersama juru pakir, abang becak dan juru sapu se-Kota Mojokerto menjadi…

6 jam ago

HUT KORPRI ke-53, Pemkab Mojokerto Rayakan dengan Penuh Apresiasi dan Kompetisi

MOJOKERTO, RI. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto merayakan Hari Ulang Tahun Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI)…

6 jam ago

Bedah Rumah Warga, Koramil Pacet Bersama Baznas Bersinergi Tingkatkan Taraf Hidup Masyarakat

MOJOKERTO, RI. Koramil 0815/16 Pacet Kodim 0815/Mojokerto bersama Baznas Kabupaten Mojokerto menggelar kegiatan Karya Bakti…

6 jam ago

Tingkatkan Sinergi Untuk Pembangunan Daerah, Ketua DPRD Kota Mojokerto Temui Dandim 0815/Mojokerto

MOJOKERTO, RI. Ketua DPRD Kota Mojokerto, Ery Purwanti melaksanakan kegiatan Kunjungan Kerja (Kunker) di Markas…

6 jam ago

Kapolda Bangka Belitung memberikan bantuan sosial kepada nasyarakat diseputaran KV Senang Tanjungpandan

Belitung,RI- Kapolda Bangka Belitung (Babel) memberikan bantuan sosial (Bansos) kepada nasyarakat diseputaran KV Senang Tanjungpandan,…

23 jam ago

Tim Kesehatan Polres Kubu Raya Kawal Kesehatan Petugas Pilkada

KUBU RAYA,RI - Tim Kesehatan Polres Kubu Raya menggelar pelayanan kesehatan kepada para petugas pemilu…

23 jam ago