Daerah

Warga Tengger Rayakan Hari Raya Karo

Pasuruan – RI , Upacara hari raya Karo masyarakat Tengger melaksanakan acara tahunan yang jatuh pada Kalender Tengger hal tersebut dirayakan oleh warga Desa Wonokitri Kecamatan Tosari Kabupaten Pasuruan Senin, 10/08/2023

Kegiatan upacara Hari Raya Karo dipimpin langsung oleh Ketua pemangku adat Setempat, atau dengan sebutan Dukun , untuk Desa Wonokitri serta Desa sekitar dipimpin oleh Bapak Supayadi selaku ketua dukun

Banyak dilakukan masyarakat tengger pada menyambut hari raya karo antara lain yang disebut Kondangan merupakan tradisi khas masyarakat tengger berkunjung ke sanak keluarga

Salah satu warga Desa Wonokitri Teguh Setyabudi dalam menyampaikan kepada Media RI ” upacara Hari Raya Karo sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa , bahwa pelaksanaan upacara hari raya Karo merupakan ucapan rasa terima kasih kepada leluhur , Joko Seger dan Roro Anteng oleh karena itu seluruh warga mulai anak anak hingga orang tua tak melewatkan tradisi hari raya karo tersebut ” Paparnya

Untuk acara Karo terpusat di Kecamatan Tosari, diikuti oleh dua Kecamatan Puspo dan Tutur
Untuk secara keseluruhan upacara ini diikuti 8 Desa meliputi Desa Wonokitri , Tosari, Baledono, ngadiwono,sedaeng , Mororejo, Kalirejo, Keduwung dan Desa Kayukebek ( mjb)

admin@radarindonesiaonline.com

Recent Posts

Hadiah Umrah, Apresiasi Terbesar bagi Konsumen Setia Mojo Shop Fiesta

KOTA MOJOKERTO, RI. Pemerintah Kota Mojokerto memberikan penghargaan istimewa berupa hadiah umrah kepada konsumen setia…

2 jam ago

Tingkatkan Prilaku Sehat Masyarakat Kabupaten Probolinggo Melalui Deklarasi ODF

PROBOLINGGO ,RI- Pemerintah Kabupaten Probolinggo bersama Tim Verifikator ODF Provinsi Jawa Timur melakukan Deklarasi Open…

2 jam ago

Polres Bersama Pemkot Kota Probolinggo Gelar Sosialisasi Polisi RW

PROBOLINGGO,RI- Polres Probolinggo Kota Bersama dengan Pemerintah Kota Probolinggo melaksanakan kegiatan sosialisasi Forkopimda tentang keberadaan…

2 jam ago

Open Turnament International Triathlon Piala Panglima TNI, 15 Atlit Kodim 0815/Mojokerto Siap Berkompetisi

MOJOKERTO, RI. Dandim 0815/Mojokerto Letkol Inf Rully Noriza, S.I.P., M.I.P., melepas 15 Atlet Triathlon Kodim…

2 jam ago

Perhutani Mojokerto dan Kejaksaan Negeri Jombang Tandatangani Perjanjian Kerjasama Bidang Hukum

MOJOKERTO, RI- (23/10/2024) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Mojokerto melakukan penandatanganan Perjanjian Kerjasama di…

2 jam ago