SMKN 1 Kertosono Cetak Siswa Berwirausaha & Mandiri

Radar Indonesia
6 Apr 2021 12:32
Pendidikan 0 149
2 menit membaca

NGANJUK – RI, SMKN 1 KERTOSONO adalah Lembaga Pendidikan berbasis internet, hampir 85% pembelajaran di Sekolah ini memggunakan internet.

Drs. Gaguk Wiyono M.Pd., Kepala SMK N 1 Kertosono saat ditemui di Ruanganya oleh Media ini, beberapa waktu lalu mengatakan bahwa, “di SMKN 1 Kertosono ini kami memiliki enam Jurusan yaitu Teknik Pemesinan, Teknik Ketenaga Listrikan, Tata Boga, Tata Busana, Otomasi Industry dan Rekayasa Perangkat Lunak,” jelas Gaguk.

Sekolah memiliki 84 orang Tenaga Pendidik baik PNS maupun non PNS, dan saat ini kami mempunyai Anak Didik untuk Tahun Ajaran 2020/2021 Siswa Laki-laki : 748, Siswa Perempuan : 633.

SMK N 1 Kertosono yang terletak di Kelurahan Pelem, Kecamatan Kertosono Kabupaten Nganjuk, Propinsi Jawa Timur dengan Kode Pos 123456 ini, memiliki 40 Rombongan Belajar dengan Kurikulum : SMK 2013 REV. Teknik Otomasi Industri.

Dengan Penyelenggaraan Manajemen Berbasis Sekolah, SMKN 1 Kertosono memiliki Semester Data  2020/2021-2 antara lain : Akses Internet, Sumber Listrik Daya Listrik, selain dengan tata letak Luas Tanah : 3 M², Ruang Kelas sebanyak 34 ruang, Laboratorium 2 ruang, Perpustakaan 1 ruang, serta Sanitasi Siswa sebanyak 5 ruang.

Sekilas, Gaguk menjelaskan tentang Program Keahlian Tata Busana, “Program Studi Tata Busana sering juga disebut dengan nama Fashion Design. Pada program studi ini di pelajari teknik mendesain, belajar membuat pola, menjahit, dan seluk beluk produksi busana atau fashion,” jelas Gaguk kepada Media ini.

Semoga dengan program keahlian yang ada di SMK N 1 Kertosono ini bisa menghantar siswa lulusanya menjadi Pengusaha sukses dan mandiri.

Reporter : Alex

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

HARI JADI KOTA PONTIANAK

CUKAI ROKOK ILEGAL

PEMILUKADA

HUT KORAN RADAR INDONESIA

DIGITAL RI EDISI 259

DIGITAL RI EDISI 258

DIGITAL RI EDISI 257

DIGITAL RI EDISI 256

DIGITAL RI EDISI 254

DIGITAL RI EDISI 255

x
x