Daerah

Polisi Amankan, Geranat Aktif Yang Di Temukan Karyawan PT Muara Abadi

Kubu Raya, RI – Karyawan Gudang penampungan barang bekas PT. Muara Jaya Abadi dibuat gempar dengan penemuan satu buah granat tangan jenis nanas.

Polisi mendapatkan kabar itu langsung melakukan pengamanan lokasi dan langsung mengevakuasi untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

” Penemuan itu pertama kali ditemukan oleh salah satu karyawan pergudangan pada hari Senin (29/7) berinisial MI (44) saat menyortir barang bekas dari bucket sebelum dimasukan ke kontainer, kemudian penemuan itu dilaporkan kepada pengawas PT.Muara Jaya Abadi, karena dikira mainan oleh pengawas granat tangan jenis nanas tersebut disimpan didalam gudang logistik,”terang Ade,Rabu (31/7).

Ade mengatakan kecurigaan pengawas berinisial RT (38) ini timbul setelah masa beratnya tak masuk logika dengan mainan, penemuan granat itu pun langsung dilaporkan ke Polsek Sungai Raya.

” Namun, RT mulai curiga setelah merasakan beratnya benda yang tidak masuk akal untuk ukuran mainan.

Ketua.RT setempat segera melaporkan penemuan granat tersebut ke Polsek Sungai Raya,”ujarnya.

” Setelah menerima laporan, Kapolsek Sungai Raya AKP Hariyanto bersama beberapa personilnya langsung ke lokasi pergudangan di Jalan Adisucipto Desa Teluk Kapuas Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya untuk mengamankan lokasi untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan,” sambung Ade.

Lebih lanjut, Ade menerangkan, Kapolsek Sungai Raya langsung menghubungi Tim Jibom Brimob Polda Kalbar untuk melakukan penyelidikan serta mengevakuasi granat tersebut.

” Diketahui granat tangan jenis nanas itu masih aktif, Tim Jibom Brimob Polda Kalbar langsung melakukan evakuasi dari lokasi ke Lapangan Tembak Polda Kalbar untuk dimusnahkan,”ujarnya.

Ade pun menghimbau kepada warga untuk berhati-hati jika menemukan barang sejenis, segera laporkan kepada pihak kepolisian agar dapat segera mencegah hal-hal yang tidak kita inginkan.

*Juan

Pom py

Recent Posts

Pemusnahan Surat Suara Rusak di Pasuruan Berjalan Lancar, Dan Kondusif.

Pasuruan , RI – Kapolres Pasuruan AKBP Teddy Chandra, S.I.K., M.Si bersama Ketua Komisi Pemilihan…

9 jam ago

Sinergi Untuk Pilkada Kondusif, Polres Ketapang Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

KETAPANG, Polda Kalbar ,RI- Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif pada masa tenang pemilu…

10 jam ago

Kementerian BUMN Laporkan Pendapatan Negara dari Dividen BUMN Tercapai 100 Perse ujann senilai 85,5 T di tahun 2024 dan akan meningkat ke 90 T di tahun 2025

Pangkalan Bun. RI- Jakarta, 25 November 2024 - Kinerja positif ditunjukkan BUMN dengan mencatat kenaikan…

11 jam ago

Pemkab Tulungagung Selenggarakan Tax Award 2024 untuk Apresiasi Wajib Pajak

Tulungagung, RI - Pada Hari Sabtu, (9/11/2024) bertempat di Alba Garden Ballroom Tulungagung, mulai pukul…

16 jam ago

Komunitas Nada Memory ( Konamy) Mewujudkan Kecintaanya Kepada Seni Dan Budaya Dalam Acara Family Gathering To Wonokitri Dan G. Bromo

Pasuruan - RI, Dalam rangka menjalin silahturahmi sesama Anggota Komunitas Nada Memory ( Konamy) hari ini…

20 jam ago

Sebanyak 1.298 Personel Polri Siap Amankan TPS Pilkada 2024 Di Kabupaten Sidoarjo

SIDOARJO, RI. Sebanyak 1.298 personel Polri mulai digeser ke lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang…

20 jam ago