Daerah

Polres Pasuruan Kota Tingkatkan Patroli Kamtibmas Menjelang Buka Puasa

Kota Pasuruan, RI – Polres Pasuruan Kota  melaksanakan patroli rutin untuk menciptakan sitkamtibmas yang kondusif menjelang Buka Puasa Ramadhan.

Kegiatan patroli yang dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polres Pasuruan Kota IPTU Kokoh Rakhmadi,S.H.,M.H itu, menyasar pusat keramaian di Pelabuhan Kota Pasuruan, Alun – Alun Kota Pasuruan, Stadion Untung Suropati, Gor Untung Suropati, dan Pertokoan.

Kapolres Pasuruan Kota AKBP Dr. Raden Muhammad Jauhari,S.H.,S.I.K.,M.Si melalui Kasat Samapta Polres Pasuruan Kota IPTU Kokoh Rakhmadi,S.H.,M.H mengatakan, patroli sore ini untuk antisipasi kegiatan masyarakat menjelang Buka Puasa Ramadhan.

“Sasaran patroli sore ini yaitu antisipasi kerawanan menjelang Buka Puasa, dimana banyak masyarakat yang mencari takjil atau makanan. Jadi kita jangan bosan bosan untuk menghimbau kepada masyarakat agar tetap berhati hati dan waspada dengan lingkungan sekitar.”jelas Kasat Samapta,Jumat (24/3)

Ia menyebut kegiatan patroli sore kali ini merupakan bagian dari kegiatan rutin yang ditingkatkan, terlebih saat bulan Ramadhan mobilitas warga masyarakat di Kota Pasuruan meningkat.

Pihaknya juga menjelaskan kegiatan patroli itu selain antisipasi kerawanan, juga tetap menghimbau agar masyarakat tetap patuhi protokol kesehatan untuk menekan penyebaran covid. “Dan kita juga tetap harus mengingatkan kepada masyarakat bahwa covid itu masih ada, jadi kita tetap menghimbau kepada masyarakat yang berkerumun agar tetap patuhi prokes,”pungkas Kasat Samapta. ( mjb/red humas)

admin@radarindonesiaonline.com

Recent Posts

Longsor Perumahan Mandalika Berdampak Pada Pemukiman Warga RW 17 Kelurahan Leuwigajah

Foto: Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kita Cimahi Wilman Sugiansyah(kiri), anggota DPRD…

8 jam ago

MUBAROK Gelar Senam Sehat Di Lapangan Desa Canggu Jetis Mojokerto, Bersama Ratusan Emak Emak

MOJOKERTO, RI. Pasangan Calon Bupati Mojokerto, Dr. Muhammad Al- bara dan Calon Wakil Bupati Mojokerto…

13 jam ago

Efektifkan Produksi, Babinsa Koramil Gedeg Bersama Poktan Rosan Panen Raya Gunakan Alat Modern

MOJOKERTO, RI. Babinsa Koramil 0815/05 Gedeg Kodim 0815/Mojokerto bersama Poktan Rosan melaksanakan kegiatan Panen Padi…

16 jam ago

Cooling System Pilkada 2024 Polres Mojokerto Kota Gelar Jumat Kamtibmas

KOTA MOJOKERTO, RI. Menjadi salah satu penerapan Nusantara Cooling System (NCS) Pilkada 2024, Polres Mojokerto…

16 jam ago

Sinergisitas 3 Pilar Polres Kediri Kota bersama Kodim 0809 dan Pemda Gelar Patroli Jelang Pilkada 2024

Kediri Kota,RI - Menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada), Kapolres Kediri Kota, AKBP Bramastyo Priaji, bersama…

16 jam ago

Polres Pelabuhan Tanjungperak Amankan Mantan Anggota DPRD Bangkalan Diduga Edarkan Sabu

Tanjung perak, RI - Polres Pelabuhan Tanjungperak,Polda Jatim kembali berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika. Kali…

16 jam ago