Hukrim

Satresnarkoba Polres Lamandau Tangkap 5 Orang Pengedar Narkoba Dan BB

FOTO : Konfrensi Pers Polres Lamandau, Hasil Penangkapan Narkotika Jenis Sabu 1774,95 gram dan 29,98 gram di Rumah Joglo Polres Lamandau dengan pengamanan. (RS)

LAMANDAU – RI, Satresnarkoba Polres Lamandau tangkap Pengedar Narkoba dan Barang Bukti (BB) jenis Sabu, ke 5 orang Tersangka ditangkap dalam waktu berbeda, penangkapan di Jalan Trans Kalimantan Km. 18, Kelurahan Nanga Bulik, Kecamatan Bulik, Kabupaten Lamandau, Provinsi Kalimantan Tengah, Minggu (17/1/2021).

Mereka membawa Narkotika jenis Sabu berasal dari Kalbar yang rencananya akan diedarkan di Wilayah Kalteng. Kemudian hasil Penyelidikan Anggota lakukan penangkapan 1 orang dengan inisial (HR) Hariyanto di Daerah Jalan Trans Kalimantan, setelah melakukan penggeledahan didalam mobilnya ditemukan barang bukti bong alat hisap, dan dijok belakang mobil  Mazda warna abu-abu, kita ketemukan dalam bungkusan Sabu-sabu seberat 1774,95 gram.

FOTO : Konfrensi Pers Polres Lamandau, Hasil Penangkapan Narkotika Jenis Sabu 1774,95 gram dan 29,98 gram di Rumah Joglo Polres Lamandau dengan pengamanan. (RS)

Pada hari yang sama dilokasi sama menangkap 4 Orang Tersangka inisial (KT) Karto, (D) Dales, (ST) Sugiarto  Als. Anto dan (SDN) Sundana Alias Sun. Anggota Satresnarkoba sama melakukan penggeledahan kendaraan yang mereka tumpangi dan ditemukan barang bukti Sabu-sabu seberat 29,98 gram.

Kapolres Lamandau AKBP. Arif Budi Purnomo, SIK,MH menyampaikan dalam Pers Release, dari kedua  Tersangka dikenakan pasal 114 Ayat 2 Jo Pasal 112 Ayat 2 UU No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika, ancaman hukuman mati maksimal dan minimal 6 Tahun denda 10 Miliar.

Kasatresnarkoba Polres Lamandau AKP. I Made Rudia, SH., membeberkan, Anggota Satres Narkoba dalam penangkapan sempat dibuat kelabakan, namun kami tidak kurang akal untuk melakukan penangkapan ke 5 orang dan kasus ini akan kami lakukan penyelidikan dan pengembangan selanjutnya. (RS)

Radar Indonesia

Recent Posts

Pemusnahan Surat Suara Rusak di Pasuruan Berjalan Lancar, Dan Kondusif.

Pasuruan , RI – Kapolres Pasuruan AKBP Teddy Chandra, S.I.K., M.Si bersama Ketua Komisi Pemilihan…

2 jam ago

Sinergi Untuk Pilkada Kondusif, Polres Ketapang Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

KETAPANG, Polda Kalbar ,RI- Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif pada masa tenang pemilu…

3 jam ago

Kementerian BUMN Laporkan Pendapatan Negara dari Dividen BUMN Tercapai 100 Perse ujann senilai 85,5 T di tahun 2024 dan akan meningkat ke 90 T di tahun 2025

Pangkalan Bun. RI- Jakarta, 25 November 2024 - Kinerja positif ditunjukkan BUMN dengan mencatat kenaikan…

4 jam ago

Pemkab Tulungagung Selenggarakan Tax Award 2024 untuk Apresiasi Wajib Pajak

Tulungagung, RI - Pada Hari Sabtu, (9/11/2024) bertempat di Alba Garden Ballroom Tulungagung, mulai pukul…

9 jam ago

Komunitas Nada Memory ( Konamy) Mewujudkan Kecintaanya Kepada Seni Dan Budaya Dalam Acara Family Gathering To Wonokitri Dan G. Bromo

Pasuruan - RI, Dalam rangka menjalin silahturahmi sesama Anggota Komunitas Nada Memory ( Konamy) hari ini…

13 jam ago

Sebanyak 1.298 Personel Polri Siap Amankan TPS Pilkada 2024 Di Kabupaten Sidoarjo

SIDOARJO, RI. Sebanyak 1.298 personel Polri mulai digeser ke lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang…

13 jam ago