JOMBANG – RI, Kepolisian Resor Jombang (Polres) mendukung upaya Pemerintahan untuk memutus mata rantai penyeberan Covid-19 di Wilayah Kabupaten Jombang.
Salah satunya dari pihak Kepolisian mensosialisasikan Pengguna Jalan, seperti Pengendara Sepeda Motor dan Mobil di Kawasan jalan – jalan protokol dan di Jalan Pasar Legi Tempat – tempat Wisata.
Dipimpin oleh Kasat Narkoba AKP Moch Mukid membagikan masker kepada Pengguna Sepeda Motor berinisial ZA yang tidak memakai masker.
Waktu di Wawancara Awak Media Radar Indonesia, ZA mengatakan sangat bangga kepada Kepolisian yang selalu memperhatikan warga Jombang yang lupa tidak membawa masker jar ZA.
Inilah perhatian Kepolisian (Polres) Jombang agar memutus mata rantai Covid-19 di Wilayah Kabupaten Jombang. (SRI S)
Tidak ada komentar