Dugaan Malpraktek RS Harapan Sehat Pemalang, Para Nakes Mulai Diperiksa Polisi

Radar Indonesia
4 Mei 2024 10:25
Hukrim 0 184
1 menit membaca

Pemalang, RI – Kasus dugaan malpraktek , yang diduga dilakukan oleh rumah sakit harapan sehat Pemalang , yang menyebabkan seorang pasien umur 12 tahun meninggal dunia , hingga sekarang masih terus berlanjut.

Hari ini , Jumat 3/5/2024 , keluarga korban yang terdiri dari bapak dan ibu korban , mendatangi kantor polres Pemalang , didampingi penasehat hukum dari kantor hukum Putra Pratama.

Adapun maksud kedatanganya ke polres Pemalang adalah untuk menanyakan kepada penyidik , sudah sampai sejauh mana penanganan yang dilakukan.

” Sudah mulai dipanggil dan diperiksa para nakes yang terlibat ” , ujar Arif selaku penasehat hukum dari kantor hukum putra Pratama.

Sementara dari pihak keluarga korban , ketika dimintai tanggapannya secara terpisah, tetap ngotot untuk dilanjutkan , sampai mendapatkan keadilan secara hukum lewat pengadilan. * (imam wtw)

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

HARI JADI KOTA PONTIANAK

CUKAI ROKOK ILEGAL

PEMILUKADA

HUT KORAN RADAR INDONESIA

DIGITAL RI EDISI 259

DIGITAL RI EDISI 258

DIGITAL RI EDISI 257

DIGITAL RI EDISI 256

DIGITAL RI EDISI 254

DIGITAL RI EDISI 255

x
x